OLIMPIADE SAINS NASIONAL (OSN) GEOGRAFI : SILABUS dan KUMPULAN SOAL


OLIMPIADE SAINS NASIONAL (OSN) GEOGRAFI
 
 
            Geografi menjadi salah satu ilmu yang sedang hangat-hangatnya untuk dibahas. Salah satu cara pemerintah untuk menumbuhkan rasa cinta terhadap bidang ilmu Geografi ini adalah dengan menyertakan bidang ini ke dalam Olimpiade Sains Nasional.
 
            Perlu diketahui, Olimpiade Sains Nasional (OSN) adalah ajang kompetisi tahunan yang diadakan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan bagi siswa SD, SMP dan SMA. Untuk SMA ada 9 bidang yang diperlombakan, antara lain Matematika, Fisika, Kimia, Biologi, Astronomi, Ekonomi, Kebumian, Komputer, dan Geografi. Bidang Geografi sendiri boleh dibilang adalah bdiang baru, karena  baru pada tahun 2013 bidang ini diperlombakan di OSN.
 
            Apakah anda berminat untuk mengikuti OSN SMA Geografi ? Bila anda berminat, berikut saya sajikan pendukung materi OSN SMA Geografi yang anda dapat unduh secara bebas.
 
(Cukup klik link yang tertera di bawah dokumen yang akan diunduh, lalu ikuti petunjuk selanjutnya)
 
 
SILABUS OSN (OLIMPIADE SAINS NASIONAL) GEOGRAFI untuk tingkat KAB./KOTA, PROPINSI dan NASIONAL
 
 
 
TAHUN 2013
 
Soal OSK (Olimpiade Sains Kabupaten/ Kota) Geografi Tahun 2013 :
 
Soal OSP (Olimpiade Sains Propinsi) Geografi Tahun 2013 :
 
 
 
TAHUN 2014
 
Soal OSK (Olimpiade Sains Kabupaten/ Kota) Geografi Tahun 2014 :
 
Soal OSP (Olimpiade Sains Propinsi) Geografi Tahun 2014 :
 
 
Soal OSN (Olimpiade Sains Nasional) Geografi Tahun 2014 :
 
 
 
 
selamat berkompetisi
jangan lupa berdoa dan minta restu orang tua !

Yang Terbaru dari Blog Ini!

Daftar Materi Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SMP--Kurikulum 2013 Revisi

Daftar Materi Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SMP Kurikulum 2013 Revis Berdasarkan Buku Terbitan Puskurbuk Balitbang Kemdikbud (https://bu...